Skripsi Mesin Kajian Eksperimental Kolektor Untuk Mesin Pendingin Siklus Adsorpsi Yang Digerakkan Energi Surya
Download Kumpulan Skripsi Lengkap:
Skripsi Mesin Kajian Eksperimental Kolektor Untuk Mesin Pendingin Siklus Adsorpsi Yang Digerakkan Energi Surya. Mesin pendingin siklus adsorpsi yang digerakkan oleh energi surya saat ini sedang dikembangkan terutama pada Negara berkembang.
Pada Skripsi Mesin Kajian Eksperimental Kolektor Untuk Mesin Pendingin Siklus Adsorpsi Yang Digerakkan Energi Surya ini dijelaskan bahwa mesin pendingin siklus adsorpsi disamping membutuhkan biaya yang ekonomis juga ramah lingkungan. Salah satu yang mempengaruhi kerja dari mesin pendingin ini adalah adsorber/generator/kolektor. Jenis kolektor yang. Luas dari adsorber adalah 0,25 m2 dengan tebal pelat adalah 1 mm. Pada adsorber ini diisi karbon aktif sebanyak 8 kg. Adsorber ini juga dilengkapi dengan kaca dua lapis dengan tebal kaca adalah 3 mm.
Kaca ini berfungsi sebagai pengumpul radiasi matahari sehingga adsorber dapat menyerap radiasi matahari dan mengubahnya menjadi sehingga panas yang diserap tersebut tidak keluar. Pada siang hari terjadi proses desorpsi yaitu adsorber menerima panas matahari danterjadi proses desorpsi, pada malam hari adsorber didinginkan sehingga terjadi proses adsorpsi. Variabel yang mempengaruhi sistem mesin pendingin pada adsorber adalah tekanan (Pgenerator) dan (Tgenerator). Skripsi Mesin Kajian Eksperimental Kolektor Untuk Mesin Pendingin Siklus Adsorpsi Yang Digerakkan Energi Surya.
Dapatkan koleksi 5.500 skripsi super lengkap dan berkualitas mulai dari cover, halaman pendahuluan, BAB I s.d BAB VI, penutup, lampiran, sampai daftar pustaka untuk semua jurusan. Silahkan lihat atau klik di sini.