Skripsi Mesin Pengujian Dan Simulasi Water Heater Dengan Memanfaatkan Panas Buang Kondensor Siklus Kompresi Uap Hibrid Dengan Kapasitas 120 Liter
Download Kumpulan Skripsi Lengkap:
Skripsi Mesin Pengujian Dan Simulasi Water Heater Dengan Memanfaatkan Panas Buang Kondensor Siklus Kompresi Uap Hibrid Dengan Kapasitas 120 Liter. Mesin pendingin Siklus Kompresi Uap dengan pemanas air sudah dirancang, dibuat dan diuji. Pembuatan dan pengujian mesin pendingin diatas untuk meningkatkan efisiensi dari mesin pendingin Siklus Kompresi Uap Biasa.
Pada Skripsi Mesin Pengujian Dan Simulasi Water Heater Dengan Memanfaatkan Panas Buang Kondensor Siklus Kompresi Uap Hibrid Dengan Kapasitas 120 Literini dijelaskan bahwa meningkatkan efisiensi merupakan salah satu cara untuk membantu rencana pemerintah Indonesia untuk mengurangi pemakaian energi fosil. Memanfaatkan panas buangan kondensor merupakan salah satu cara untuk meningkatkan efisiensi dan dapat digunakan untuk memanaskan air.
Pada penelitian Skripsi Mesin Pengujian Dan Simulasi Water Heater Dengan Memanfaatkan Panas Buang Kondensor Siklus Kompresi Uap Hibrid Dengan Kapasitas 120 Liter ini perangkat lunak CFD digunakan untuk mensimulasikan proses pemanasan air pada water heater tersebut. Didalam simulasi CFD, temperature koil pemanas diasumsikan constant yang merupakan nilai rata-rata dari hasil pengujian tempeartur. Temperatur awal air 300C dan temperature koil 500C. Simulasi CFD dilakukan selama 180 menit dan akan di tampilkan Kontur temperatur dan vektor kecepatan pada waktu 30;60;90;120;150;180 menit.
Kesimpuan yang didapat adalah CFD dapat mensimulasikan proses pemanasan air pada water heater dan perbandingan dengan hasil pengukuran menunjukkan hasil yang tidak jauh berbeda.
Dapatkan koleksi 5.500 skripsi super lengkap dan berkualitas mulai dari cover, halaman pendahuluan, BAB I s.d BAB VI, penutup, lampiran, sampai daftar pustaka untuk semua jurusan. Silahkan lihat atau klik di sini.